Minggu, 31 Mei 2009

Weapons of the Day

SVD Dragunov
Spesifikasi
Kaliber 7.62x54R
Berat 4.31 Kg
Panjang 1225 mm
Kapasitas 10 peluru/clip
Gas operated , semi auto


Dragunov SVD tidaklah didesain sebagai standard rifle yang dipakai secara sendirian . Faktanya adalah Senapan ini digunakan sebagai Penambah jarak efektif skuadron hingga 600m dan digunakan sebagai support fire untuk skuadronya . SVD Dragunov sangatlah ringan dan cukup akurat dalam kelasnya sniper dan dapat berfungsi secara semi auto . SVD((Snaiperskaya Vintovka Dragunova, atau biasa disebut Dragunov Sniper Rifle) Mulai diadopsi oleh militer soviet sejak tahun 1963 . Sniper Dragunov dapat memakai semua peluru berjenis 7.62x54R atau 72.6x51(.308 Win) . Karena Sniper ini tidak beroperasi sendirian , maka sniper ini digunakan oleh 1 orang di setiap skuadron( Min 4 orang ) rusia .
Salah satu keistimewaan SVD Dragunov adalah senjata ini relliabel dalam segala kondisi sehingga tidak gampang macet. Bayonet yang dipakai pada senapan AK Juga dapat dipakai di senjata ini . dalam Misi airborne senjata ini memiliki shoulder butstock yang dapat dilipat .
SVD Dragunov sekarang Terus Diadaptasi oleh banyak negara seperti Irak yang mengadaptasi SVD menjadi al Kadesih Rifle , Cina menjadi Type 85 ( 7.62x54R) dan NDM86 (7.62x51NATO) , Romania menjadi Romak FPK , Yugoslavia menjadi Zastava M76 . Selain itu , SVD Dragunov juga dibuat versi penduduk Sipilnya yaitu "tigr"( Macan"Tiger" ) ada juga versi Hunting riflenya yaitu "Medved " (Beruang) teapi Medved adalah versi lama dan sekarang cukup langka unuk dicari .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar